16.8.10

Sarapan Mantap Dengan Pecel

Belum sempat masak namun ingin merasakan nikmatnya sarapan di pagi hari?

Pengen yang murah meriah, porsi cukup dan tidak membuat kantuk saat beraktivitas kerja?

Nasi pecel bisa jadi pilihan yang menarik. Apalagi pecel adalah santapan pagi hari yang mudah didapatkan di warung-warung.

Ini adalah nasi pecel pilihan saya.


Aneh ya? Tidak ada sayurnya?
ixixixi, yaaa saya adalah salah satu manusia di muka bumi ini yang takut makan sayur alias kurang suka. Haiks. Jadi setiap beli pecel saya hanya membeli dengan aturan main NASI-BUMBU-REMPEYEK. Yups, just it :-p.

Yang saya makan ini murah loh.., hanya Rp 3000 saja. (gn)

No comments:

Post a Comment